Satelit Kosmos-1220 Milik Uni Sovyet Diprediksi Jatuh Ke Bumi

http://astronesia.blogspot.com/
Ilustrasi

AstroNesia ~ Satelit Rusia diprediksi akan menghantam Bumi Ahad (16/2).

Satelit ini merupakan bagian dari sistem penargetan rudal angkatan laut Soviet, diluncurkan ke orbit pada bulan November 1980 dari Kazakhstan.Misinya berakhir pada tahun 1982

Pada Oktober 2013, lebih dari 800 puing-pung mengambang di sekitar orbit Bumi dan menjadi ancaman potensial bagi Stasiun Luar Angkasa Internasional.Dari jumlah tersebut, 10 persen berasal dari pesawat ruang angkasa, baik fungsional maupun non-operasional, lainnya adalah badan roket, dan sisanya puing-puing lain-lain.Berat puing tersebut ada yang mencapai beberapa ton.

Jatuhnya satelit tersebut menimbulkan kekhawatiran karena siapa tahu jatuhnya di wilayah padat penduduk,walaupun beberapa ahli memprediksikan bahwa objek itu akan jatuh di Samudra Pasifik.

Blog ini adalah sajian berita Sains dan Teknologi yang kami kutip dari berbagai Sumber, jika anda menyukai dan mau dapatkan Update berita terbaru, harap ikuti blog ini dengan memasukan Email anda atau mengikuti Twitter/Facebook, dengan begitu anda secara otomatis akan mendapatkan Update Berita terbaru disini.


Share This Article Facebook Google+ Twitter Digg Technorati Reddit
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya
Recommendation News close button
Back to top

Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Astronesia. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan.

Thanks For Your Comment Here
Powered by Blogger.