Saksikan Live Streaming Hujan Meteor Leonids
Hujan Meteor |
Astronesia-Hujan meteor Leonid akan kembali menghiasi cakrawala pada November ini. Meski puncaknya terjadi pada 17-18 November, hujan meteor masih bisa disaksikan hingga 24 November mendatang jika cuaca cerah.
Hujan meteor Leonid yang berasal dari rasi bintang Leo itu bisa disaksikan sekitar 30 derajat di arah timur. Puncaknya diprediksi terjadi sekitar pukul 2.00 WIB hingga menjelang subuh dengan jumlah rata-rata 15 meteor per jam.
Jika anda berminat menyaksikan secara online/live streaming via NASA, anda bisa menuju Di sini Atau via ustreaming.tv Disini
selamat menikmati :)
Hujan meteor Leonid yang berasal dari rasi bintang Leo itu bisa disaksikan sekitar 30 derajat di arah timur. Puncaknya diprediksi terjadi sekitar pukul 2.00 WIB hingga menjelang subuh dengan jumlah rata-rata 15 meteor per jam.
Jika anda berminat menyaksikan secara online/live streaming via NASA, anda bisa menuju Di sini Atau via ustreaming.tv Disini
selamat menikmati :)
Atau jika anda berminat melihat langsung juga bisa,tapi akhir-akhir ini wilayah indonesia sudah memasuki musim penghujan jadi untuk mengamati hujan meteor agak susah.
Berikut tips-tips untuk menyaksikan hujan meteor secara langsung:
Berikut tips-tips untuk menyaksikan hujan meteor secara langsung:
-Cari langit gelap: Sementara Orionids telah menjadi hujan meteor yang cukup diandalkan dalam beberapa tahun terakhir, kondisi melihat yang baik adalah dengan berada di tempat yang jauh dari lampu-lampu kota, yang dapat menghambat pandangan Anda.
-Jangan Menggunakan alat bantu penglihatan seperti teleskop karena hanya mengganggu penglihatan anda,sebaiknya jangan agar pandangan anda lebih luas.
-Berpakaian hangat: Sediakan jaket atau sweter buat mengusir dinginnya udara malam
-Suasana dibuat senyaman mungkin: sediakan kursi panjang buat berbaring untuk mengamati langit malam,jangan lupa pake jaket dan secangkir kopi panas kalo bisa sih sambil dengarin mp3 :)
-Lebih mantap lagi menyediakan kamera,buat mengabadikan momen indah saat meteor menembus atmosfir bumi,tapi ingat jangan foto yang lain ntar yang terpotret penampakan lagi, hihihihihihi Bercanda :)
-Jangan Menggunakan alat bantu penglihatan seperti teleskop karena hanya mengganggu penglihatan anda,sebaiknya jangan agar pandangan anda lebih luas.
-Berpakaian hangat: Sediakan jaket atau sweter buat mengusir dinginnya udara malam
-Suasana dibuat senyaman mungkin: sediakan kursi panjang buat berbaring untuk mengamati langit malam,jangan lupa pake jaket dan secangkir kopi panas kalo bisa sih sambil dengarin mp3 :)
-Lebih mantap lagi menyediakan kamera,buat mengabadikan momen indah saat meteor menembus atmosfir bumi,tapi ingat jangan foto yang lain ntar yang terpotret penampakan lagi, hihihihihihi Bercanda :)
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya
7 komentar
Tambah komentarmakasih sob info meteornya :)
jangan sampe ketinggalan kalo yang ini :D
-cirebon, masama sob :)
-muharya- hehehehe pasti dnk :D
kabar mnarik, kjadian langka, mesti ditunggu, thanks infonya sob
Terimakasih informasinya mas, itu semua kekuasaan tuhan.
saya akan menonton di Live Steaming saja.
belum ketinggalan nih masih tanggal 18 hehehe asik bisa lihat hujan meteor :)
-wong crew child,, masama sob :)
-jhony tato,,masama sob,, makasih udah berkunjung :)
-vmediakom,, hihihihi iya mas :D
Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Astronesia. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan.