Sebuah Meteorit Menghantam Rumah Di Srilanka
Suasana di TKP |
AstroNesia ~ Para ilmuwan di beberapa perguruan tinggi di Sri Lanka telah memeriksa batu yang asalnya tidak diketahui yang jatuh di sebuah rumah di Ragala, Walapane - di bagian pegunungan Sri Lanka - pada tanggal 19 Februari 2014. Setidaknya satu ilmuwan, Profesor Athula Senarathna dari Universitas Peradeniya di Sri Lanka, mengatakan bahwa batu itu adalah meteorit, atau batu dari luar angkasa.
Pemilik rumah yang kejatuhan meteor itu bernama H.B. Ranjanee.
Menurut Hiru News, outlet berita lokal, Divisi Kejahatan polisi Ragala melakukan penyelidikan atas jatuhnya batu yang tidak diketahui tersebut. Juru Bicara Polisi SSP Ajith Rohana mengatakan pada Hiru News bahwa partikel batu itu tersebar dalam area seluas 26 meter persegi.
Jangan lupa follow twitter kami di @Berita_astronomi
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya
Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Astronesia. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan.