Kawah Baru Ditemukan Di Wilayah Elysium Planitia, Mars

http://astronesia.blogspot.com/
Kawah baru yang ditemukan di wilayah vulkanik Elysium Planitia, Mars

AstroNesia ~ Sebuah kawah baru yang masih segar berhasil ditemukan di planet Merah, kawah ini ditemukan di wilayah vulkanik Elysium Planitia.

Kawah ini ditemukan oleh Mars Reconnaissance Orbiter dan para astronom percaya bahwa kawah itu dibuat antara Februari 2012 dan Juni 2014.

Gambar tersebut menunjukkan pinggiran kawah yang sangat jelas dan material yang terlempar akibat tabrakan tersebut jauh lebih gelap dari dataran yang tertutup debu di sekitarnya.


Penyebaran puing-puing di sekitarnya menunjukkan bahwa penabrak menghantam dari barat dan NASA masih menghitung ukurannya.

Peneliti menggunakan kamera HiRISE untuk memeriksa situs ini setelah Kamera Konteks
pengorbit telah mengungkapkan perubahan tampilannya.

http://astronesia.blogspot.com/
Citra kawah baru yang di Mars yang diambil wahana Mars Reconnaissance Orbiter

Elysium Planitia adalah wilayah vulkanik terbesar kedua di Mars setelah Tharsis Wilayah ini memiliki ukuran sekitar 1.050 mil sampai 1.490 mil (1.700 km sampai 2.400 km).

Jangan lupa follow twitter kami di @Berita_astronomi

Blog ini adalah sajian berita Sains dan Teknologi yang kami kutip dari berbagai Sumber, jika anda menyukai dan mau dapatkan Update berita terbaru, harap ikuti blog ini dengan memasukan Email anda atau mengikuti Twitter/Facebook, dengan begitu anda secara otomatis akan mendapatkan Update Berita terbaru disini.


Share This Article Facebook Google+ Twitter Digg Technorati Reddit
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya
Recommendation News close button
Back to top

Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Astronesia. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan.

Thanks For Your Comment Here
Powered by Blogger.