Deimos,Satelite Alami Planet Mars

Berkas:Deimos-MRO.jpg


Astronesia-Deimos adalah satelit alami yang lebih kecil dari Phobos. Deimos mengorbit Mars bersama- sama dengan Phobos. Kecepatan rotasi Deimos jauh lebih lambat daripada kecepatan rotasi Phobos. Deimos ditemukan oleh Asaph Hall pada tanggal 12 Agustus 1877 sekitar jam 07:48 UTC

Nama Deimos diambil dari nama salah satu kuda yang dikendalikan oleh dari Ares (Mars), sang dewa perang, yang juga disebut sebagai "anak" dari Mars Deimos juga berarti "rasa takut yang amat sangat" dalam bahasa Yunani.

Asaph Hall, penemu Deimos dan Phobos.

Penemuan
Penemu Asaph Hall
Tanggal ditemukan 12 Agustus 1877
Ciri-ciri orbit
Sumbu semi-mayor 23 460 km
Eksentrisitas 0.000 2
Periode orbit 1,262 44 hari
Kecepatan orbit rata-rata 1,35 km/s
Inklinasi 0,93° (ke khatulistiwa Mars)
1,793° (ke Bidang Laplace lokal)
27,58° (ke ekliptika)
Satelit bagi Mars
Elemen orbit yang seharusnya
Ciri-ciri fisik
Dimensi 15 × 12.2 × 10.4 km
Jari-jari rata-rata 6,2 km
Massa 1,48×1015 kg
Massa jenis rata-rata 1,471 g/cm³
Gravitasi permukaan di khatulistiwa 0,003 9 m/s² (3,9 mm/s²)
0,000 40 g (400 ยตg)
Kecepatan lepas 5,6 m/s (20 km/h)
Periode rotasi Sinkronis
Albedo 0,068
Suhu ≈233 K
Magnitudo tampak 12,4

Blog ini adalah sajian berita Sains dan Teknologi yang kami kutip dari berbagai Sumber, jika anda menyukai dan mau dapatkan Update berita terbaru, harap ikuti blog ini dengan memasukan Email anda atau mengikuti Twitter/Facebook, dengan begitu anda secara otomatis akan mendapatkan Update Berita terbaru disini.


Share This Article Facebook Google+ Twitter Digg Technorati Reddit
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya
Recommendation News close button
Back to top

Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Astronesia. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan.

Thanks For Your Comment Here
Powered by Blogger.