Gambar Hari Ini : Panorama Nebula Eskimo

http://astronesia.blogspot.com/
Klik gambar untuk memperbesar

Astronesia-Pada tahun 1787, astronom William Herschel menemukan Nebula Eskimo.Dari Bumi, NGC 2392 terlihat menyerupai kepala seseorang yang dikelilingi oleh tudung jaket.

Pada tahun 2000,teleskop Hubble mengambil citra Nebula Eskimo.Nebula ini menampilkan pandangan awan gas yang begitu rumit dan tidak sepenuhnya dipahami.Nebula Eskimo jelas merupakan planetary nebula dan gas yang terlihat di lapisan luar pada gambar di atas terlahir dari bintang mirip matahari sekitar 10 ribu tahun yang lalu.

Filamen bagian dalam yang terlihat di atas sedang dikeluarkan oleh partikel angin yang kuat dari bintang pusat.

Nebula Eskimo meliputi wilayah dengan luas sekitar 1/3 dari satu tahun cahaya dan terletak di Galaksi Bima Sakti kita dan berjarak sekitar 3000 tahun cahaya dari Bumi serta terletak pada konstelasi Gemini.


Sumber: Apod-NASA

Blog ini adalah sajian berita Sains dan Teknologi yang kami kutip dari berbagai Sumber, jika anda menyukai dan mau dapatkan Update berita terbaru, harap ikuti blog ini dengan memasukan Email anda atau mengikuti Twitter/Facebook, dengan begitu anda secara otomatis akan mendapatkan Update Berita terbaru disini.


Share This Article Facebook Google+ Twitter Digg Technorati Reddit
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya
Recommendation News close button
Back to top

Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Astronesia. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan.

Thanks For Your Comment Here
Powered by Blogger.