Galaksi Cincin Kutub NGC 2685
klik gambar untuk memperbesar |
Astronesia-NGC 2685 di konfirmasi sebagai galaksi cincin kutub,tipe yang jarang dari galaksi dengan bintang-bintang, gas dan debu yang mengorbit dalam lingkaran tegak lurus terhadap bidang datar dari cakram galaksi.
Konfigurasi aneh ini bisa disebabkan oleh penangkapan bahan dari galaksi lain dengan puing-puing yang ditangkap dan digantung dalam cincin berputar.Namun, mengamati sifat NGC 2685 menunjukkan bahwa struktur cincin yang berputar sangat tua dan stabil.
Galaksi ini juga dikenal sebagai Arp 336 atau galaksi Helix.NGC 2685 berdiameter sekitar 50.000 tahun cahaya dan berjarak 40 juta tahun cahaya di konstelasi Ursa Major.
Sumber : Apod NASA
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya
Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Astronesia. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan.