Interaksi Galaksi Arp 148
Astronesia-Galaksi Arp 148 adalah galaksi yang terbentuk akibat dari sebuah pertemuan antara dua galaksi, menghasilkan sebuah galaksi berbentuk cincin yang mempunyai ekor panjang.
Tabrakan antara dua galaksi induk menghasilkan efek gelombang kejut yang pertama menarik materi ke pusat dan kemudian menyebarkannya keluar sehingga menghasilkan fitur berbentuk cincin.
Galaksi pendamping yang memanjang ke arah cincin menunjukkan bahwa Arp 148 adalah gambaran unik dari sebuah tabrakan galaksi yang sedang berlangsung.
Arp 148 dijuluki juga sebagai Mayall s object dan terletak di konstelasi beruang besar,Ursa Major.Galaksi ini berjarak sekitar 500 juta tahun cahaya dari Bumi.
Nama lain galaksi ini adalah : Arp 148, VV 032, Mayall's Object, MCG+07-23-019
Sumber : Hubblesite.org
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya
3 komentar
Tambah komentarwak ..disini abanyak ilmu yang belum pernah aku pelajari....keren banget
sama dengan saya juga mbak indah...
Wah bagusnih bisa dijadiin bahan lagi:)
Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Astronesia. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan.